PAKET ZAMRUD
Paket pernikahan ini sudah include Catering, bisa di aplikasikan untuk semua acara pernikahan dengan kapasitas venue 200 sampai 1.000 pax baik indoor maupun outdoor.Sangat cocok untuk anda yang membutuhkan paket all in wedding include catering. kami sajikan pilihan menu dengan cita rasa terbaik dari dapur kami ataupun vendor-vendor catering lain yang kami telah seleksi secara ketat agar anda mendapatkan pilihan vendor-vendor terbaik untuk acara pernikahan anda
ZAMRUD Rp 72.450.000
ZAMRUD
Paket ini cocok untuk anda yang merencanakan acara pernikahan intimate dengan maksimal tamu 500 orang, paket ini menjadi pilihan terbaik untuk anda yang menginginkan paket pernikahan dengan harga yang ekonomis namun yang memiliki kualitas yang hampir setara dengan vendor-vendor premium.
Rincian Paket :
-
FULL SERVICE WEDDING TEAM
- 1 Orang Wedding Consultant (PIC)
- Unlimited Dayworks (Tanpa batasan hari kerja) untuk Konsultasi, Pendampingan Vendor dan Hal lain yang terkait pada fasilitas paket
- Full Eksekusi acara (Lamaran, Pengsir, Midodareni, Prewed, Hari H)
- Meeting Keluarga 1 Hari
- Meeting Vendor 1 Hari
- Custom Uniform (Modern, Tradisional, Syar'i)
- Profesional Equipment (H.talky, Food Checker, Name tag)
- 6 Personel Hari H
-
MAKE UP & ATTIRE
SESI 1 (PREWED):- Make up CPW (D'manten)
- Busan CPP dan CPW & Aksesoris
- Make up CPW Akad / Pemberkatan, Melati, Aksesoris
- Make up CPW Resepsi & Aksesoris
- Busana Pengantin Akad & Resepsi
- Make up & Busana Ibu & Besan 1x
- Busana Bapak & Besan 1x
- Make up & Busana Pagar Ayu 2 Orang
- Busana Pager Bagus 2 Orang
- Handbouquet
-
MUSIC ENTERTAINMENT
- Musik Modern / Tradisional
- 1 Vocal
- 1 Keyboard
- 1 Saxophone
- Sound System 3.000 Watt
-
CATERING 500 PAX
- 7 Macam menu Buffet, 2 Stall, 3 Dessert
- Peralatan Saji & Makan
- Buffet pengantin dan VIP
- Tenaga Service (Best SDM)
- Dekorasi Area Catering (Buffet & Stall Area VIP & Set Makan Pengantin)
- Free Lontong kari 10% dari pemesanan
-
DEKORASI AREA
- 1 Set Dekorasi Akad
- 1 Set Penerima Tamu (Meja, Backdrop, 4 Buah Kotak Angpau)
- 1 Set Area Lobby (Galeri Photo, Selfie Booth)
- 4 Pilar Jalan & Karpet Jalan
- Pelaminan Max 8 Meter
- Taman Pelaminan
- 2 Spot Bunga Lengkung
- Welcome Sign / Janur + Nama
-
DOKUMENTASI (1 Hari Kerja)
- Liputan Akad (Photo & Video)
- Liputan Resepsi (Photo & Video)
- Cinematic 1 menit
- Wedding Clip 3-5 menit
- 1 Video insta story 30 detik
- 1 Album 20 x 30
- 2 pembesaran 16RP
- All file in Flashdisk
-
PROSESI ADAT HARI H
- Sawer huap lingkung, nincak Endog, Betot Bakakak, Meupeus Kendi, Meuleum Harupat, Sungkeman
-
MASTER OF CEREMONY
- Akad / Pemberkatan
- Resepsi